Hutan Mangrove

Diposting oleh Mumun | 11.10


Hutan mangrove merupakan suatu tipe hutan yang tumbuh di daerah pasang surut, terutama di pantai  yang terlindung, laguna dan muara sungai yang tergenang pada saat pasang dan bebas dari genangan pada saat surut yang komunitas tumbuhannya  2003).  et al, bertoleransi terhadap garam (Kusuma Menurut FAO, Hutan Mangrove adalah Komunitas tumbuhan yang tumbuh di daerah pasang surut.  

Kata mangrove merupakan kombinasi antara ”  grove ” dan bahasa Inggris ” Mangue bahasa Portugis ” Dalam Bahasa Inggris kata mangrove  ) (Macnae, 1968 . digunakan baik untuk komunitas tumbuhan yang tumbuh di daerah jangkauan pasang surut maupun untuk individu-individu jenis tumbuhan yang menyusun komunitas tersebut. Hutan mangrove dikenal juga,  coastal woodland ,  tidal forest dengan istilah  dan hutan payau (bahasa Indonesia).   vloedbosschen Selain itu, hutan mangrove oleh masyarakat Indonesia dan negara

Asia Tenggara lainnya yang berbahasa Melayu sering disebut dengan hutan bakau. bakau untuk hutan angrove  Penggunaan istilah hutan sebenarnya kurang tepat dan rancu, karena bakau , sementara  Rhizophora hanyalah nama lokal dari marga hutan mangrove disusun dan ditumbuhi oleh banyak marga dan jenis tumbuhan lainnya.  Oleh karena itu, penyebutan hutan mangrove dengan hutan bakau  2003).  et al, sebaiknya dihindari Kusmana Tumbuhan mangrove bersifat unik karena merupakan gabungan dari ciri-ciri tumbuhan yang hidup di darat dan di laut. Umumnya mangrove mempunyai sistem perakaran yang menonjol yang disebut akar ). Sistem perakaran ini merupakan  pneumatofor nafas (suatu cara adaptasi terhadap keadaan tanah yang anaerob miskin oksigen atau bahkan Mangrove tersebar di seluruh lautan tropik dan subtropik, tumbuh hanya pada pantai yang terlindung dari gerakan gelombang; bila keadaan pantai sebaliknya, benih tidak mampu tumbuh dengan sempurna dan menancapkan akarnya.  Mangrove tumbuh dan berkembang pada  pantai-pantai  tepat di sepanjang sisi pulau-pulau yang terlindung dari angin, atau serangkaian pulau atau pada pulau di belakang terumbu karang di pantai yang terlindung (Nybakken, 1998).

JENIS-JENIS APA SAJA YANG TUMBUH  PADA 
HUTAN MANGROVE ?.

Indonesia memiliki sebanyak tidak kurang dari 89 jenis pohon mangrove, atau paling tidak menurut FAO terdapat sebanyak 37 jenis. Dari berbagai jenis mangrove tersebut, yang hidup di daerah pasang surut, tahan air garam dan berbuah vivipar terdapat sekitar 12 famili. Dari sekian banyak jenis mangrove di Indonesia, jenis mangrove yang banyak ditemukan antara lain adalah sp.),  Rhizophora  sp.), bakau ( Avicennia  jenis api-api (sp.), dan bogem atau pedada  Bruguiera  tancang (sp.) merupakan tumbuhan mangrove utama  Sonneratia  (yang banyak dijumpai. Jenis-jenis mangrove tersebut adalah kelompok mangrove yang menangkap, menahan endapan dan menstabilkan tanah habitatnya.  sp.) atau di dunia dikenal  Avicennia  Jenis api-api (mungkin merupakan jenis terbaik  black mangrove  sebagai dalam proses menstabilkan tanah habitatnya karena penyebaran benihnya mudah, toleransi terhadap temperartur tinggi, cepat menumbuhkan akar pernafasan (akar pasak) dan sistem perakaran di bawahnya mampu menahan endapan dengan baik. Red  Mangrove besar, mangrove merah atau sp.) merupakan jenis kedua terbaik.  Rhizophora  ( mangrove Jenis-jenis tersebut dapat mengurangi dampak kerusakan terhadap arus, gelombang besar dan angin. 

Relate Post:


Labels:





0 komentar

Posting Komentar

Terima kaseh

Photobucket Photobucket Photobucket